Berita Seputar MotoGP - Hari terakhir tes pra-musim di Qatar kembali ditaklukkan oleh rider Movistar Yamaha, Maverick Vinales.
Di hari ketiga tes pra-musim Qatar, Minggu (12/3), Vinales mencetak waktu terbaik 1 menit 54.330 detik.
Posisi dua berhasil diambil alih oleh jagoan Ducati Team, Andrea Dovizioso dengan gap sangat tipis +0.071 detik dari Vinales.
Sementara itu, rider Repsol Honda, Dani Pedrosa sukses mengamankan tempat ketiga dengan jarak +0.139 detik dari rekan senegaranya itu, terhitung gap ini masih cukup tipis.
Posisi empat dan lima masing-masing diisi oleh dua rider Ducati lainnya, mereka adalah Jorge Lorenzo di tim utama dan Alvaro Bautista di tim lapis kedua.
Berikut Hasil Lengkap Tes Pra-musim Qatar 2017, Hari Ketiga
Di hari ketiga tes pra-musim Qatar, Minggu (12/3), Vinales mencetak waktu terbaik 1 menit 54.330 detik.
Posisi dua berhasil diambil alih oleh jagoan Ducati Team, Andrea Dovizioso dengan gap sangat tipis +0.071 detik dari Vinales.
Sementara itu, rider Repsol Honda, Dani Pedrosa sukses mengamankan tempat ketiga dengan jarak +0.139 detik dari rekan senegaranya itu, terhitung gap ini masih cukup tipis.
Posisi empat dan lima masing-masing diisi oleh dua rider Ducati lainnya, mereka adalah Jorge Lorenzo di tim utama dan Alvaro Bautista di tim lapis kedua.
Berikut Hasil Lengkap Tes Pra-musim Qatar 2017, Hari Ketiga
- Maverick Vinales ESP Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) 1m 54.330s
- Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (Desmosedici GP17) +0.071s
- Dani Pedrosa ESP Repsol Honda Team (RC213V) +0.139s
- Jorge Lorenzo ESP Ducati Team (Desmosedici GP17) +0.189s
- Alvaro Bautista ESP Aspar MotoGP Team (Desmosedici GP16) +0.384s
- Scott Redding GBR Octo Pramac Racing (Desmosedici GP16) +0.420s
- Jonas Folger GER Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1) +0.477s
- Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V) +0.491s
- Johann Zarco FRA Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1) +0.570s
- Marc Marquez ESP Repsol Honda Team (RC213V) +0.660s
- Valentino Rossi ITA Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) +0.855s
- Andrea Iannone ITA Team Suzuki Ecstar (GSX-RR) +0.954s
- Karel Abraham CZE Aspar MotoGP Team (Desmosedici GP15) +1.003s
- Alex Rins ESP Team Suzuki Ecstar (GSX-RR) +1.032s
- Aleix Espargaro ESP Factory Aprilia Gresini (RS-GP) +1.121s
- Jack Miller AUS Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (RC213V) +1.125s
- Loris Baz FRA Reale Avintia Racing (Desmosedici GP15) +1.209s
- Danilo Petrucci ITA Octo Pramac Racing (Desmosedici GP17) +1.226s
- am Lowes GBR Factory Aprilia Gresini (RS-GP) +1.837s
- Tito Rabat ESP Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (RC213V) +1.964s
- Bradley Smith GBR Red Bull KTM Factory Racing (RC16) +2.021s
- Pol Espargaro ESP Red Bull KTM Factory Racing (RC16) +2.141s
- Mika Kallio FIN KTM Test Rider (RC16) +2.561s.
No comments:
Post a Comment