Friday, January 25, 2019

Marquez Dan Lorenzo Cedera, Honda Panggil Stefan Bradl

Marquez dan Lorenzo Cedera, Honda Panggil Stefan Bradl

Berita Seputar MotoGP - Marc Marquez dan Jorge Lorenzo yang masih berkutat dengan cedera memaksa tim Repsol Honda memanggil Stefan Bradl untuk melakukan pengujian tes pramusim MotoGP di Sepang Malaysia. Marquez sendiri dikabarkan sangat mungkin tampil di Sepang walau dalam kondisi tidak prima, sementara Lorenzo harus benar-benar rehat usai menjalani operasi.

Bos Honda Alberto Puig tak mau ambil risiko dengan ketidaksiapan dua andalanya di MotoGP 2019. Bradl pun digaet meringankan beban kedua pembalap utamanya.

“Iya, ini akan jadi rencananya. Saat sesuatu terjadi, kami bereaksi, dan kami meminta Stefan bergabung di Sepang. Ini bukanlah situasi terbaik, tapi lebih baik mengalaminya saat ini dibanding saat pertengahan musim. Kami akan menghadapinya seperti ini, dan prioritas kami adalah para pembalap fit untuk 10 Maret, saat musim dimulai," papar Puig dikutip MotorSport, Kamis (24/1/2019).  

“Dan kami akan melakukan tes di Sepang berdasarkan kondisi, kami akan mengikuti bagaimana kondisi badan dan pembalap. Motornya, tentu kami memiliki proses, dan sedang dikembangkan. Dan kami akan tetap mencoba, Honda akan melakukan hal yang mereka tahu mereka harus lakukan. Namun, pastinya kami akan menurunkan Stefan di Sepang,” sambung Puig. 

Buat Bradl, kesempatan jadi penguji Honda adalah yang ketiga jelang musim 2019. Sebelumnya, ia juga turun di Valencia dan Jerez bersama LCR, menggantikan Cal Crutchlow yang cedera. Marquez dan Lorenzo musim ini dipastikan akan menambah kekuatan Honda. Bahkan sangat mungkin kedua pembalap ini akan menjaga rivalitas untuk menjadi kampiun di musim 2019.  

1 comment:

  1. Situs judi terbaik dan terpercaya di Indonesia dengan menggunakan uang asli. Situs menyediakan 8 game dalam 1 user id bagi anda penggemar judi online.

    *ADU Q
    *BANDAR POKER
    *BANDAR Q
    *CAPSA SUSUN
    *DOMINO 99
    *POKER ONLINE
    *SAKONG
    *BANDAR 66 (NEW)

    Permainan judi online yang menggunakan uang asli dan mendapatkan uang asli
    * Minimal Deposit : 10.000
    * Minimal Withdraw : 25.000
    * Deposit dan Withdraw 24 jam Non stop ( Kecuali Bank offline / gangguan )
    * Bonus REFFERAL 15% Seumur hidup tanpa syarat
    * Bonus CashBack 0.3%
    * Proses Deposit & Withdraw PALING CEPAT
    * Sistem keamanan Terbaru & Terjamin
    * Poker Online Terpercaya
    * Live chat yang Responsive
    * Support transaksi bank LOKAL

    Contact us :
    WA: 0812.2222.996
    BBM : PKRVITA1 (HURUF BESAR)
    Wechat: pokervitaofficial
    Line: vitapoker

    ReplyDelete